Mengenal Jenis Sertifikat Properti Yang Perlu Anda Ketahui

Mengenal Jenis Sertifikat Properti Yang Perlu Anda Ketahui
Memiliki sertifikat kepemilikan properti baik berupa tanah atau beserta bangunannya adalah salah satu cara mendapatkan legalitas kepemilikan di mata hukum. Oleh karena itu apapun cara memperoleh properti tsb, baik dari hasil pembelian maupun pemberian maka pastikan Anda memiliki sertifikat properti yang sah. Bila sebelumnya situs Cara Investasi Bisnis pernah membahas Pajak, Biaya, dan Dokumen Yang Diperlukan Pada Transaksi Jual Beli Rumah maka sekarang saatnya Anda mengetahui jenis-jenis sertifikat properti agar Anda tidak salah dalam pengurusannya. Berdasarkan UU no. 5

Investasi Yang Menguntungkan Di Tahun 2016

Investasi Yang Menguntungkan Di Tahun 2016
Apa ya investasi yang menguntungkan di tahun 2016? Pertanyaan ini mungkin ditanyakan juga oleh Anda. Tak perlu khawatir karena bererap pakar investasi, pakar perencanaan keuangan dan pakar ekonomi pun sudah membuat aneka prediksi mengenai produk investasi yang menguntungkan dan ramalan keuangan 2016. Prediksi investasi yang menguntungkan di tahun 2016 ini didasarkan atas gejolak ekonomi di tahun 2015 serta beberapa rencana kebijakan finansial yang akan terjadi di 2016, seperti perubahan suku bunga oleh Bank Sentral Amerika yang pastinya akan berpengaruh

Investasi Reksadana Syariah: Pengertian, Keuntungan, dan Risiko

Investasi Reksadana Syariah: Pengertian, Keuntungan, dan Risiko
Investasi yang berbasis syariah semakin diminati oleh masyarakat Indonesia seiring dengan kesadaran masyarakat akan pentingnya instrumen investasi yang halal. Bila Anda selama ini hanya mengenal produk investasi syariah berupa emas dan property, maka sekarang saatnya Anda mengenal produk investasi yang semakin digemari yaitu produk investasi reksadana syariah. Apakah Itu Investasi Reksadana Syariah? Pengertian dan definisi investasi reksadana syariah sebetulnya mirip dengan reksadana konvensional, yaitu merupakan wadah yang digunakan untuk menghimpun dana dari investor / pemilik modal yang kemudian diinvestasikan

6 Cara Efektif Memulihkan Keuangan Setelah Lebaran

6 Cara Efektif Memulihkan Keuangan Setelah Lebaran
Cara Investasi Bisnis - Lebaran merupakan momen yang ditunggu oleh kebanyakan masyarakat Indonesia. Selain digunakan untuk berkumpul dengan keluarga dan mengunjungi sanak saudara di kampung halaman, juga digunakan sebagai waktu berlibur bersama keluarga. Tentu saja untuk semua aktivitas tsb, Anda akan dituntut untuk mengeluarkan uang yang tak sedikit, bahkan mungkin ada yang menggunakan dana darurat atau berhutang. Nah saat masa libur lebaran telah usai seperti sekarang ini, agar kondisi keuangan Anda sehat kembali, Anda harus mampu mengubah kebiasaan boros

4 Tips Bijak Mengelola Uang THR agar Lebih Berkah dan Bermanfaat

4 Tips Bijak Mengelola Uang THR agar Lebih Berkah dan Bermanfaat
Tips Mengelola Uang THR - Tahukah Anda apa yang ditunggu-tunggu saat bulan puasa? Ya betul, berbuka puasa dan THR (Tunjangan Hari Raya) hehehe. Bagi para pekerja biasanya akan mendapatkan THR di 2 minggu sebelum lebaran dan besarnya THR biasanya 1 bulan gaji. Kita seringkali merasa bila THR merupakan bonus / gaji ekstra sehingga seringkali menggunakan THR ini tanpa pengelolaan, cenderung boros. Padahal bila kita bijak mengelola uang THR ini, maka uang tsb dapat dijadikan sebagai dana investasi tambahan atau

5 Tips Jitu Memiliki Rumah Di Usia Muda (Bawah 30 an)

5 Tips Jitu Memiliki Rumah Di Usia Muda (Bawah 30 an)
Tips Memiliki Rumah Di Usia Muda - Rumah merupakan salah satu kebutuhan primer yang harganya cenderung terus meningkat. Hal ini dipicu dengan semakin minimnya lahan untuk membangun rumah sementara kebutuhan akan perumahan ini semakin meningkat. Walaupun kondisinya demikian, ternyata hal ini tidak menyurutkan minat untuk memiliki rumah di usia muda. Hasil sebuah survei mengungkapkan bahwa kaum usia muda 20-30 tahun sudah siap membeli properti, dan 70% diantaranya ingin memiliki rumah tapak (landed house) yang biasanya berharga lebih tinggi dibandingkan