6 Tips Sukses Berbisnis Ala Jack Ma yang Patut Ditiru

6 Tips Sukses Berbisnis Ala Jack Ma yang Patut Ditiru
Tips sukses berbisnis ala Jack Ma – Siapa yang tidak kenal dengan Jack Ma?, hampir semua masyarakat dunia mengenalnya berkat kisahnya yang begitu menginspirasi. Jack Ma adalah orang terkaya di China memiliki kisah Inspiratif yang mampu memotivasi orang lain untuk berubah ke arah yang lebih baik terutama dalam hal finansial. Untuk bisa sekaya dan se sukses sekarang ini tidak Jack Ma dapatkan dengan mudah namun melalui usaha yang sungguh-sungguh. Jack Ma sukses bersama dengan perusahaan e-commerce yang didirikannya yaitu

4 Peluang Bisnis 2018 Menjanjikan dengan Modal Kecil

4 Peluang Bisnis 2018 Menjanjikan dengan Modal Kecil
Peluang Bisnis 2018 Menjanjikan – Sebentar lagi tahun berganti, sudah saatnya Anda memiliki rencana yang baru. Salah satu rencana yang bisa Anda pertimbangkan adalah berbisnis. Berbisnis ini cocok bagi Anda yang jenuh menjadi karyawan. Dengan berbisnis atau memulai usaha sendiri perbaikan finansial akan Anda dapatkan. Jika selama ini Anda merasa penghasilan pas-pasan sudah saatnya Anda melirik investasi atau bisnis. Bisnis ini akan membuat uang yang Anda dapatkan bersifat dinamis tidak statis sehingga bisa untung atau rugi. Oleh sebab itu

5 Ide Bisnis Pecinta Binatang yang Menjanjikan

5 Ide Bisnis Pecinta Binatang yang Menjanjikan
Ide bisnis pecinta binatang – Menyukai binatang kini bisa dijadikan sebagai pundi-pundi rupiah dikarenakan ada beberapa ide bisnis yang bisa dilakoni oleh orang yang mencintai binatang. Biasanya orang yang menyukai binatang ini lebih suka mengurus binatang peliharaannya dibandingkan dengan dirinya sendiri. Dari waktu ke waktu pecinta binatang ini semakin meningkat, bahkan American Pets Product Association menyatakan orang yang memiliki binatang bisa menghabiskan dana sebesar 813 triliun untuk mengurus kebutuhan binatang peliharaannya tersebut. Setiap tahunnya jumlah tersebut akan naik. Dari

4 Bisnis Pertanian Modern yang Menggiurkan

4 Bisnis Pertanian Modern yang Menggiurkan
Bisnis pertanian modern – Pertanian kini bisa dilakukan dengan cara yang lebih modern.  Yang dimaksud modern di sini adalah melakukan teknik pertanian dengan inovasi yang dianggap lebih maju dibandingkan dengan teknik pertanian sebelumnya. Jika digeluti dengan niat dan tekad yang sungguh-sungguh maka akan mendatangkan profit yang lumayan mengingat Indonesia adalah negara yang sangat luas, dan tanah di Indonesia begitu subur sehingga bisa dimanfaatkan untuk bercocok tanam. Bisnis di bidang pertanian pun tidak menggunakan modal yang besar, ada yang dimulai

6 Kesalahan Manajemen Keuangan Pemilik Bisnis Paling Sering Dilakukan

6 Kesalahan Manajemen Keuangan Pemilik Bisnis Paling Sering Dilakukan
Kesalahan manajemen keuangan pemilik bisnis - Dalam berbisnis sering kali owner bisnisnya melakukan manajemen keuangan yang salah. Hampir sebagian pebisnis ini melakukan manajemen yang salah ini. Ketika hal tersebut terus dilakukan maka bukan kesejahteraan yang Anda dapat, namun justru akan menimbulkan masalah dalam bisnis tersebut. Perubahan harus segera dilakukan tujuannya agar manajemen keuangan bisnis menjadi semakin baik. Banyak pebisnis yang menjalani bisnis selama 2 sampai 3 tahun yang lalu, masalah yang sering dialaminya adalah sering bokek. Tanggal tua dan

5 Cara Sukses Menjadi Investor Properti Paling Jitu

5 Cara Sukses Menjadi Investor Properti Paling Jitu
Cara sukses menjadi investor properti – Tidak akan ada habisnya jika membahas bisnis properti, hal itu dikarenakan cakupan bisnis ini cukup luas. Semua hal dalam bisnis properti ini cukup menarik untuk dibahas sebab banyak masyarakat yang berminat terhadap bisnis ini. Cara untuk memulai bisnis di bidang properti pun cukup mudah, bisa dengan menjalani bisnisnya tanpa modal, menjadi investor properti, agen properti dan masih banyak lagi lainnya. Bisnis yang bisa Anda lirik saat ini adalah investor properti. Apapun profesi yang