Cara Bagi Keuntungan Usaha dengan Investor

Cara Bagi Keuntungan Usaha dengan Investor
Saat akan menjalin sebuah kerja sama bisnis, maka pertanyaan yang sering muncul adalah seputar bagaimana cara bagi keuntungan usaha dengan investor. Tentu saja sebuah usaha atau bisnis memiliki cara pembagian keuntungan masing-masing tergantung dengan jenisnya. Pembagian ini nantinya yang akan menentukan seberapa besar hasil usaha yang akan diterima masing-masing dari pemilik usaha dengan para investornya. Beberapa jenis bisnis bahkan sudah membuat porsi pembagian keuntungan dalam sebagai surat berharga. Jika anda sedang mencari detail pembagian keuntungan, di bawah ini adalah

Cara Meningkatkan Produktivitas Kerja Anda

Cara Meningkatkan Produktivitas Kerja Anda
Cara meningkatkan produktivitas kerja - Menurunnya produktivitas seseorang tentu akan berimbas pada kinerja Anda sebagai karyawan maupun sebagai pengusaha. Penurunan produktivitas memang dianggap sebagai sesuatu yang wajar namun jika dibiarkan berlarut- larut tentu hal ini akan sangat menganggu sebab Anda tak lagi bisa bekerja secara maksimal. Maka, sebelum penurunan itu menjadi lebih parah lagi, akan lebih baik bagi Anda untuk mengetahui penyebab dari penurunan produktivitas tersebut. Penurunan produktivitas biasanya disebabkan oleh beberapa hal seperti rasa jenuh terhadap pekerjaan yang

6 Alasan Pentingnya BPJS bagi Pengusaha Offline dan Online

6 Alasan Pentingnya BPJS bagi Pengusaha Offline dan Online
Pentingnya BPJS bagi pengusaha – BPJS memberikan perlindungan yang menyeluruh bagi masyarakat Indonesia, tidak hanya kesehatan saja namun juga meliputi beberapa jaminan lainnya. Saat ini pengusaha juga harus memiliki BPJS tersebut. Hal ini berlaku bagi pengusaha yang memiliki beberapa karyawan yang bekerja padanya. Jika dulunya BPJS ini hanya mengikat pebisnis offline yang sudah memiliki prosedur atau kegiatan bisnis pasti, kini pebisnis online juga harus memiliki BPJS. Bisnis offline dan online ini tidak bisa disamakan karena bisnis online waktunya lebih

7 Cara Menembus Pasar Internasional bagi UKM yang Efektif dan Efisien

7 Cara Menembus Pasar Internasional bagi UKM yang Efektif dan Efisien
Cara menembus pasar internasional bagi UKM – Tidak ada yang tidak mungkin selama mau berusaha. Semua impian dan cita-cita yang diharapkan bisa terwujud dengan ketekunan dan juga usaha yang keras. Begitu pula bagi pelaku bisnis UKM, yang mana diyakini hanya bisa menembus pasar lokal dan paling menthok menembus pasar nasional saja. Bahkan untuk menembus pangsa ritel UKM banyak yang merasa kesulitan dimana mereka harus bersaing dengan produk buatan pabrikan yang sudah besar di Indonesia. Selain itu hanya sedikit saja

Bingung Pilih bekerja atau berbisnis sendiri? Simak 6 Pertimbangannya Di Sini

Bingung Pilih bekerja atau berbisnis sendiri? Simak 6 Pertimbangannya Di Sini
Pilih bekerja atau berbisnis sendiri – Banyak orang terutama anak muda yang bingung ketika dihadapkan dengan dua pilihan yaitu bekerja atau berbisnis sendiri. Kedua pilihan tersebut memang sulit dan dibutuhkan waktu yang lama untuk menimbang-nimbang mana yang harus dipilih dan juga dilakukan. Bekerja dan berbisnis ini memiliki keunggulan masing-masing, sehingga tidak bisa disamakan. Memang setiap orang memiliki pemikiran yang berbeda-beda antara bekerja dan berbisnis ini, namun hasil dari survey yang dilakukan dengan sampel 100 orang hampir 55%nya memilih untuk

Kisah Sukses Pebisnis Muda yang Kaya Raya Sebelum Usia 25 Tahun

Kisah Sukses Pebisnis Muda yang Kaya Raya Sebelum Usia 25 Tahun
Kisah sukses pebisnis muda memang banyak yang menginspirasi. Saat ini bisnis menjadi lifestyle terutama bagi anak-anak muda yang memimpikan kehidupan dan masa depan yang lebih baik dibandingkan dengan saat ini. Sebenarnya siapapun bisa menjadi pebisnis baik skala kecil maupun skala besar. Namun yang harus diketahui bagi yang ingin menggeluti bisnis adalah menjalankan bisnis ini tidak semudah yang dibayangkan, banyak bisnis yang tumbang sebelum usianya 5 tahun. Padahal menurut penelitian yang dilakukan selama ini mengatakan bahwa bisnis akan terhindar dari