5 Ide Kerja Sampingan di Masa Pandemi yang Bisa Dilakukan di Rumah
Selama pandemi Covid-19, kebanyakan orang melakukan pekerjaan secara online atau daring. Para pekerja tidak lagi harus selalu berangkat ke kantor setiap hari seperti biasanya. Sebab, sebagian aktivitas akan dilakukan dari rumah atau work from home. Selama WFH, masyarakat memiliki waktu luang yang lebih banyak dari sebelumnya. Aktivitas yang tadinya tersusun dan terjadwal, kini menjadi fleksibel dan dapat diatur sesuai kebutuhan. Nah, hal inilah yang memungkinkan siapa saja untuk memiliki pekerjaan sampingan di rumah masing-masing. Kerja sampingan di masa pandemi