4 Jenis Bisnis Properti Tanpa Modal Paling Menguntungkan

4 Jenis Bisnis Properti Tanpa Modal Paling Menguntungkan
Bisnis properti tanpa modal – Saat mendengar kata properti, Anda langsung menduga berapa biaya atau modal yang harus dikeluarkan.  Padahal ada beberapa bisnis yang bisa dilakukan dengan tanpa modal termasuk properti ini. Bisnis ini cocok bagi yang pandai melihat peluang. Orang yang pandai melihat peluang bisnis akan melihat kesempatan di dalam kesempitan, dan yang pesimis akan melihat kesempitan di dalam kesempatan. Jiwa pebisnis bisa dimiliki oleh siapa saja, namun hanya beberapa saja yang memiliki mental seorang pebisnis. Untuk menjalankan

7 Cara Mengembalikan Semangat Berbisnis Paling Ampuh

7 Cara Mengembalikan Semangat Berbisnis Paling Ampuh
Mengembalikan semangat berbisnis – Banyak sekali strategi yang menjelaskan bagaimana cara berbisnis dengan baik dan benar. Namun hanya sedikit yang menjelaskan bagaimana cara mengembalikan semangat dalam berbisnis. Semangat adalah senjata utama dalam menekuni bisnis. Tanpa semangat, bisnis tidak bisa dijalankan dengan lancar. Semangat dan niat adalah fondasi dalam bisnis Anda, ketika mulai memudar dan hilang maka fondasi bisnis bisa runtuh. Semangat yang runtuh ini disebabkan oleh berbagai macam hal, misalnya saja adalah terlalu sering diremehkan oleh orang lain, tidak

4 Cara Bisnis Properti Paling Jitu yang Mudah Anda Lakukan

4 Cara Bisnis Properti Paling Jitu yang Mudah Anda Lakukan
Cara bisnis properti – Properti adalah bisnis yang menggiurkan, hal itu dikarenakan keuntungan yang ditawarkan dalam bisnis ini berlipat-lipat. Terutama saat ini properti akan tumbuh dan berkembang semakin pesat karena banyaknya permintaan akibat populasi di indonesia semakin meningkat. Bisnis properti ini ada yang skala kecil dan juga skala besar. Bahkan bisnis tersebut juga bisa dilakukan tanpa modal. Jika digeluti dengan niat dan tekad yang kuat bisnis tersebut akan menghasilkan profit yang lumayan. Meski begitu Anda harus tahu seperti apa

6 Cara Merekrut Karyawan untuk UKM yang Baik

6 Cara Merekrut Karyawan untuk UKM yang Baik
Cara merekrut karyawan untuk UKM (Usaha Kecil Menengah) harus diketahui, khususnya bagi Anda yang baru mendalami bisnis ini. Pasalnya dengan memilih karyawan yang tepat, maka bisnis UKM pun akan semakin berkembang. Untuk itu, ada 10 tips dan cara dalam merekrut karyawan untuk UKM. Di antaranya adalah sebagai berikut: Siapkan Kriteria Calon Karyawan yang Tepat Kriteria Calon Karyawan yang Tepat Cara merekrut karyawan untuk UKM yang paling penting adalah mempersiapkan kriteria karyawan seperti apa yang benar-benar

Peluang Bisnis Modal Kecil Untung Besar Tahun 2018

Peluang Bisnis Modal Kecil Untung Besar Tahun 2018
Di tahun 2018 nanti, peluang bisnis modal kecil untung besar sepertinya akan terbuka lebar. Mengapa? Hal ini karena mudahnya mengenalkan produk atau jasa bisnis kepada khalayak ramai melalui internet. Lantas peluang bisnis apa sajakah yang benar-benar menguntungkan dengan modal kecil? Daripada penasaran, simak ulasan berikut. Produksi Roti dan Kue Rumahan Kue Rumahan Peluang bisnis pertama adalah produksi roti dan kue rumahan. Meskipun banyak yang sudah menjalankan bisnis ini, namun dengan sedikit ide kreatif, maka bisnis

3 Langkah dan Cara Membuat Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP)

3 Langkah dan Cara Membuat Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP)
Cara membuat surat izin usaha perdagangan (SIUP) sangat penting diperhatikan, terutama untuk Anda yang ingin mendirikan sebuah usaha. Hal ini karena setiap usaha perdagangan apapun membutuhkan SIUP, mulai dari usaha perseorangan, CV, PT, BUMN, koperasi, dan sebagainya. Tak hanya itu saja, SIUP juga mencakup usaha berskala kecil seperti usaha mikro dan UKM. Tujuan SIUP sendiri adalah agar usaha perdagangan tersebut mendapatkan pengesahan dan pengakuan dari pihak pemerintah sehingga usahanya tsb legal. Pasalnya tak sedikit usaha yang terjebak masalah perizinan