Metode Analisis Teknikal dalam Trading Saham dan Penjelasannya

Metode Analisis Teknikal dalam Trading Saham dan Penjelasannya
Trading saham merupakan salah satu kegiatan jual beli saham yang memiliki tujuan untuk mendapatkan keuntungan dari selisih harga beli awal dengan harga jual yang dihasilkan. Keuntungan tersebut dalam pasar modal disebut dengan nama capital gain. Trading saham tentunya berbeda dengan investasi saham yang telah lama dikenal masyarakat. dalam investasi, seorang investor akan memilih untuk membeli saham dan menahannya dalam jangka waktu panjang. Artinya, transaksi saham yang dilakukan investor tak bisa dilakukan dalam waktu singkat layaknya seorang trader dalam trading