Kekurangan dan Kelebihan Pembayaran Cashless di Indonesia

Kekurangan dan Kelebihan Pembayaran Cashless di Indonesia
Banyak sekali pembayaran cashless di Indonesia saat ini. Hal tersebut dikarenakan banyak para penggunanya yang ini lebih effisien dalam melakukan pembayaran. Selain lebih effisien, pembayaran cashless atau tanpa uang fisik ini juga banyak memberikan keuntungan pada para penggunanya. Mulai dari berbagai bonus hingga diskon yang sering diberikan kepada para penggunanya. Contoh metode pembayaran cashless yang ada di Indonesia diantaranya T-cash dari telkomsel, DANA, eMoney dari Mandiri, Brizzi dari BRI, Flazz dari BCA dan masih banyak lagi. Tentunya hal tersebut