Memulai Bisnis Frozen Food di Masa Pandemi, Seberapa Menguntungkan?
Frozen food adalah olahan daging sapi atau ayam, yang disajikan ke dalam bentuk beku. Makanan ini disukai oleh banyak kalangan karena rasanya yang lezat dan penyajiannya yang cukup instan. Konsumen bisa menikmati frozen food secara mudah tanpa harus repot memikirkan pengolahannya. Karena alasan ini, tak heran jika permintaan akan frozen food terus meningkat setiap waktu. Bisnis frozen food mulai berkembang yang ditandai oleh munculnya toko-toko penjual frozen food. Pertanyaannya, layakkah usaha frozen food dilakukan di masa pandemi? Untuk menjawabnya,